Aku nulis ini di blog soalnya sekarang ku lagi pusing sama masalah telapak kaki ku :). Soalnya karena habis berpetualang ke Pulau Sempu kaki ku jadi rusak beras alias kaki pecah - pecah kelas berat ato stadium akhir. hahaha
Jadi, jika kawan - kawan sekalian mempunyai masalah sepeti saya diatas bisa mencoba cara - cara berikut ini :
1. Rendam kaki ¼ jam memakai air sabun mandi (sabun mandi kan banyak mengandung oil,jadi pake sabun mandi), keringkan kaki,kemudian olesi kaki dengan pasta gigi tipis-tipis. Lakukan cara seperti ini ketika malam hari, menjelang tidur. Untuk hasil maksimal, lakukan 3x sehari.
2. Siapkan air hangat yang sudah ditambahi garam dan rendam kaki Anda ke dalam air hangat tersebut selama 10 hingga 15 menit. Jangan lupa untuk membersihkan kaki Anda terlebih dahulu ya. Nah, selama direndam, gosoklah tumit yang pecah-pecah tersebut dengan batu apung atau batu sungai atau penghalus kaki khusus yang dapat mengupas kulit kering pada tumit.
Jika sudah, jangan langsung keringkan tumit Anda. Terlebih dahulu balurkan foot scrub gel secara merata pada tumit dengan disertai pijatan ringan agar meresap ke dalam kulit kaki Anda. Setelah itu, bersihkan dan keringkan dengan handuk bersih. Terakhir, agar kulit kaki halus dan terjaga kelembabannya, oleskan lotion yang mengandung banyak pelembab dengan diiringi pemijatan ringan.
3. Memakai pepaya, bakar pepaya yang masih muda (yang masih kecil-kecil), hasil bakaran tadi, setelah dingin injaklah bakaran papaya tadi supaya meresap ke telapak kaki yang pecah-pecah, lakukan secara rutin. Atau menggunakan getah daun pepaya, getahnya dioles-oleskan di bagian kaki yang pecah-pecah.
Selamat Mencoba :-D
terimakasih bunda
BalasHapusSalam Kenal
BalasHapusKaki adalah hal yg paling penting dalalm kehidupan, jika kaki mengalami masalah maka aktivitas akan terganggu.
Artikel ini sangat bermanfaat dan menambah informasi mengenai cara mengatasi telapak kaki pecah-pecah,, thanks ya ^_^
sebagai seorang muslimah, kaki harus ditutupi dengan kaos kaki, apalagi ketika seorang wanita ketika hendak berwudhu sebaiknya menggunakan kaos kaki wudhu *_*
Artikelnya menarik dan membantu sekali...untuk merawat kaki agar tetap sehat dan terlihat cantik...
BalasHapusdan kaki termasuk anggota tubuh yang memiliki peranan cukup penting...sehingga kita harus menjaganya....
dengan memakai kaos kaki murah, bisa membuat kaki kita tatap sehat..
moga makin keren ya... Artikelnya..
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapus